![Anda Pelupa? Makan Kacang Tanah [ www.BlogApaAja.com ] Anda Pelupa? Makan Kacang Tanah [ www.BlogApaAja.com ]](https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhFOlymK2R_Ix3RYqGjkk3rpRwjG3sWABfxlhv4hyphenhyphenWRBX74kEpvXKI640zsDU7kz2CuiCSWAqaHGOZteBsjy1-PuP9-Fcoco2vhfPqshkb2P9VksO8_oR4KowkB8n3BKAvQYUNRrz2Qk33t/s400/vbibh33l.jpg)
Anda
lupa janji bertemu dengan teman? Atau tidak ingat ketika meletakkan
buku semalam? Selain faktor bertambahnya usia, aktivitas yang begitu
padat memang terkadang membuat konsentrasi sedikit berkurang.
Penelitian yang diterbitkan Amerika Journal of Epidemology menyebutkan
makanan yang dikonsumsi dapat memicu perubahan pembuluh darah otak ke pusat pengingat. Sebenarnya, ada banyak bahan
makanan yang bermanfaat bagi otak. Salah satunya
kacang tanah. Sejumlah peneliti menyebutkan bahan
makanan
bernama latin Arachis hypogaea L itu merupakan tanaman perdu yang
banyak menyumbang energi positif untuk daya ingat. Kandungan vitamin E
yang kaya dapat meningkatkan ketajaman daya ingat.
sumber
Tidak ada komentar:
Posting Komentar